Cara Mengatasi Error 5B00 Pada Printer Canon MG2570

Tipe printer ini banyak masuk ketempat servis sekarang kang ready mau sedikit berbagi tentang cara mengatasi eror 5B00 pada printer canon MG2570 dan printer canon MG2470. Pada umumnya eror 5B00 dikarenakan IC counternya sudah penuh harus direset, lalu bagaimana cara mereset Ic tersebut. Cara reset printer ini adalah dengan mengganti IC counter, dikarenakan untuk printer tipe ini belum ada software resetnya. Jadi sampai saat ini cara resetnya dengan mengganti IC 508wp.


Sebenarnya kalau sudah ada resetternya tidak perlu mengganti IC 508wp. IC 508wp ini adalah ic counter yg fungsinya untuk menghitung jumlah cetak. Ciri-ciri printer minta direset ditandai dengan Error 5B00 pada printer canon MG2470 atau MG2570. Printer tipe ini merukan keluaran baru dari canon yang memiliki cara reset yang berbeda yakni harus mengganti IC Counter. harganya juga ekonomis (murah). Jangan salah lepas IC, gambar dibawah menunjukan letak IC yang harus diganti.



Untuk cara pemasnagan IC 508wp bisa dilihat di Cara Pasang IC508WP.

Demikian artikel Cara mengatasi error 5B00 pada printer canon MG2570 dan printer canon MG2470 . Semoga bermanfaat dan terima kasih atas kunjungannya.

Penulis Kang Ready

Artikel Terkait

Previous
Next Post »